Deskripsi Pekerjaan :
- Dalam program ACC Management Trainee, Anda dapat mempelajari prinsip-prinsip dasar menjalankan bisnis, menghindari kesalahan umum, menyampaikan gagasan secara lebih efektif, memvalidasi produk pembiayaan dan non pembiayaan Anda, mengembangkan model bisnis yang solid, dan mempersiapkan diri Anda untuk meraih kesuksesan di bidang yang kegagalannya sering terjadi.
Kualifikasi :
- Fresh Graduates (terbuka untuk semua jurusan)
- Minimal pendidikan S1 dengan IPK minimal 3.00
- Maksimal usia 25 tahun
- Memiliki pengalaman dalam memimpin suatu organisasi
- Memiliki kemampuan konseptual dan negosiasi yang baik
- Memiliki daya analisa dan perencanaan yang kuat
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
- Sudah dinyatakan lulus (memiliki surat keterangan lulus/ ijazah) dan bersedia memulai program pada periode Agustus 2025