Sekilas PT BISI International Tbk
PT BISI International Tbk adalah perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia yang bergerak di bidang produksi dan distribusi benih hibrida serta produk agrokimia. Didirikan pada 22 Juni 1983 dengan nama awal PT Bright Indonesia Seed Industry, perusahaan ini merupakan bagian dari Charoen Pokphand Group dan resmi melantai di Bursa Efek Indonesia pada Mei 2007